7KA2wVmfD46tLXROz6iytLpgfA5SdPnQPMCkzpDM

Head Office

Jl. Jatipadang Utara No 2 RT 01/RW 07 Jatipadang, Pasar Minggu, Jakarta Selatan 12540.

Laporkan Penyalahgunaan

Cari Blog Ini

5 Kesalahan Mindset Hidup Minimalis

 




1. Gaya hidup minimalis berarti punya sedikit barang

Jumlah barang tidak selalu menentukan kita sudah hidup minimalis atau belum. Karena, inti dari gaya hidup ini adalah hidup yang berkesadaran dan nyaman dengan yang kita miliki.

2. Pakaian atau desain ruangan yang dominan warna monokrom

Pilihan warna tidak cukup menentukan kamu mengusung gaya hidup minimalis atau tidak.Bila warna terang dan colorful bisa membawa kegembiraan di hidupmu sehari-hari, tidak ada salahnya untuk tetap mempertahankan itu dan tetap menjalankan gaya hidup minimalis. Maksimalkan semua fungsi barang yang kamu miliki terlepas apapun warnanya. 

3. Declutter tidak sama dengan minimalism

Decluttering adalah salah satu aksi terhadap minimalism, namun dengan melakukan ini tidak serta-merta kita hidup minimalis. Dari mindset ini kita menyadari bahwa ternyata tidak sebutuh itu dengan barang yang kita miliki saat ini. 

4. Minimalism berarti pelit, ya?

Menyadari bahwa value suatu barang itu lebih berharga. Membeli satu barang sekali untuk investasi jangka panjang dan baru beli lagi ketika sudah benar-benar tidak bisa dipakai.

5. Yang aesthetic pasti minimalis

Banyak salah kaprah yang menilai bahwa aesthetic itu minimalism. Minimalism bukan hanya tentang penampilan luar saja. Minimalism adalah sebuah gaya hidup yang memiliki tujuan.
Source: Stephanie Priyanka
IDN TIMES


SHARE

Related Posts

Subscribe to get free updates

Posting Komentar